Raja Kripik's

Nama Tenant Raja Kripik's
Nama Pemilik Usaha Dinar
Alamat Desa Kalukubula, Kecamatan Sigi Biromaru, Kabupaten Sigi
Bidang Usaha Makanan dan Minuman
Klasifikasi Bisnis Kuliner
Media Promosi
Jangkauan Pasar
Pembukuan Ada
Masa Inkubasi 01 Juli 2024 - 11 Desember 2024
Deskripsi

Raja Kripik’s adalah usaha lestari yang berdiri sejak 2017 di Desa Kalukubula, Kecamatan Sigi Biromaru. Usaha ini lahir dari niat memenuhi kebutuhan keluarga dan kini telah memberi dampak lebih luas dengan memberdayakan enam ibu rumah tangga yang tinggal di sekitar lokasi usaha.

Pada awalnya, Raja Kripik’s hanya memproduksi keripik pisang. Seiring waktu, produk yang dihasilkan semakin beragam, seperti bawang goreng, abon ikan, pastel abon, saraba, tepung pisang, banana cookies, sambal ikan roa, dan sambal ikan asin. Pada 2023, Raja Kripik’s berhasil membuka toko oleh-oleh pertamanya di Jalan Kelapa Gading, Desa Kalukubula.

Legalitas usaha: NIB, PIRT, dan Sertifikat Halal.

Belum Ada Produk Tenant